Negara Yang Berhasil Menekan Jumlah Penularan Covid-19

446
For when you’re wondering which countries are safe from covid-19…Here is the list. 

 
Are we on the list, too? 
Not yet. Well, as you know, jumlah kasus covid-19 saat ini di banyak negara masih naik terus, bahkan total kasusnya secara global udah mencapai 67.390.471 di 218 negara. Nah ternyata, nggak semua negara jumlah kasusnya meningkat. Ada juga loh negara-negara yang angka penularan Covid-19 nya malah turun.
Welp di mana aja
Ada 6 negara yang berhasil menekan laju penularan pandemi di negaranya, bahkan hingga mencapai nihil kasus Covid-19. Ini dia daftarnya!

  • New Zealand: 
    • Perdana Menteri NZ Jacinda Ardern telah menerapkan kebijakan lockdown yang ketat dan cepat (nggak nunggu kasusnya tinggi dulu baru di-lockdown) pas kasus Covid-19 pertama kali ditemukan di sana. Negara ini juga sering melakukan tes massal untuk menekan penularan Covid-19.
    • Per 8 Juni 2020, NZ mengumumkan bahwa pasien covid-19nya yang terakhir udah sembuh.  Unfortunately, baru-baru ini, ada kasus lagi, sekitar 56 kasus corona.
    • Total kasus: 2.079 kasus positif covid-19 dan 25 kematian.
  • Singapore:
    • Negara tetangga kita ini pernah jadi negara dengan kasus covid-19 terbanyak di Asia Tenggara, namun sekarang angkanya udah jauh  berkurang. Beberapa kebijakan yang diterapkan pemerintah setempat adalah protokol kesehatan, pemeriksaan, pelacakan kontak, dan semua ini berhasil menurunkan jumlah kasus di Singapura. Saat ini, Singapur udah nggak punya kasus covid-19 yang terjadi via penularan lokal lagi, dan kebanyakan kasusnya adalah impor.
    • Advertisement
    • Total Kasus: 58.260 kasus, 29 kematian.
  • Brunei Darussalam:
    • Saat ini, hanya ada satu kasus covid-19 yang aktif di Brunei guys. Jadi Brunei termasuk ke dalam salah satu negara pertama yang melarang perjalanan ke China, terutama Provinsi Hubei. Larangan tersebut diberlakukan sejak Januari, setelah kasus pertama dideteksi di Wuhan, Hubei.
    • Total Kasus: 151 kasus, 3 kematian.
  • Vietnam:
    • Vietnam juga sukses menangani covid-19, di mana kebijakan pelacakan kontak dan pemeriksaan yang dilakukan pemerintah daerah dinilai berhasil mengendalikan penularan virus di sana. Vietnam juga dengan sigap memperketat peraturan soal masuknya warga negara asing dan menerapkan karantina yang ketat.
    • Total Kasus: 1.366 kasus, 35 kematian.
  • China:
    • China dinilai berhasil juga dalam menangani covid-19 meskipun merupakan Negara asal mula virusnya. China menerapkan kebijakan lockdown yang ketat banget dan melakukan pemeriksaan massal. Meskipun masih ada kasus aktif, rata-rata kasusnya berasal dari luar negeri.
    • Total Kasus:  86.634 kasus, 281 kasus masih aktif.
  • Thailand 
    • Pada September kemarin, Thailand berhasil mendapat rekor 100 hari tanpa kasus baru corona sejak 26 Mei. Thailand menerapkan kebijakan imigras.
    • Total Kasus: 4.107 kasus, dan 60 kematian. Sementara 179 kasus masih aktif.
Advertisement