Vodka Bukan Buat Hand Sanitizer!

1325

“Please stop using our vodka to make hand sanitizer.”

Kata produsen vodka asal Amerika Serikat, Tito’s yang belakangan ini produknya sering dipake buat bikin hand sanitizer. Yep, you read it right. Jadi karena warga AS makin panik sama penyebaran virus corona, ketersediaan hand sanitizer di sana juga makin jarang, jadi deh para warga ngide bikin hand sanitizer sendiri. Caranya dengan nyampurin Tito’s vodka dan krim aloe vera. Tito’s kemudian sibuk jawab-jawabin komen netijen di Twitternya

Advertisement
 dengan ngejelasin bahwa vodka gabisa dibikin hand sanitizer karena kandungan alkoholnya cuma 40%, sedangkan hand sanitizer harus 60%.

Vodka bukannya bisa dibikin kuah pempek juga ya? (scroll down to start your day with the cringiest joke…)

Advertisement